
Mengidap bipolar disorder membuat Edwin Januarsyah harus mengonsumsi obat selama 6 bulan. Namun, di 3 bulan pertama konsumsi obat, bobot Edwin justru meningkat tajam. Tak ingin tubuhnya makin gemuk, Edwin pun berusaha melakukan berbagai macam diet.
sumber health.detik http://ift.tt/YAOtuf
Tidak ada komentar:
Posting Komentar