Pria Ini Mengeluh Sakit Kepala, Tak Disangka Ada Pecahan Peluru di Kepalanya
Ada kejadian penembakan di Bethune-Cookman University, Florida, Amerika Serikat yang terjadi belum lama ini. Akibat hal tersebut beberapa mahasiswa yang tak terlibat turut menjadi korban peluru nyasar seperti yang terjadi pada Juanye Jones (19).
Tidak ada komentar:
Posting Komentar